Bakteri

by 02.22 0 komentar
A.               PENYAKIT TUMBUHAN
        Penyakit pada tanaman dapat menyebabkan lambatnya pertumbuhan bahkanmematikan tanaman. Penyakit tumbuhan adalah gangguan pada tanaman yang disebabkan oleh faktor lingkungan, mikroorganisme (bakteri), maupun jamur

1.                   Bakteri
Masuknya bakteri ke dalam tumbuhaan dapat melalui luka kecil atau melalui stomata. Dalam tubuh tumbuhan, bakteri merusak sel-sel dan dapat menyebar ke seluruh bagian tumbuhan. Tanda-tanda tumbuhan yang terserang oleh bakteri antara lain tumbuhnya bercak-bercak lubang pada buah atau daun. Pada tumbuhan mentimun, serangan bakteri dapat menyebabkan layu yang berakibat tumbuhan mati mendadak. Contoh bakteri lain yang menyebabkan penyakit pada tanaman adalah Pseudomonas cattlayae, yaitu bakteri penyerang tanaman anggrek.

Unknown

Developer

Cras justo odio, dapibus ac facilisis in, egestas eget quam. Curabitur blandit tempus porttitor. Vivamus sagittis lacus vel augue laoreet rutrum faucibus dolor auctor.

0 komentar :

Posting Komentar