Tata Surya adalah kumpulan benda langit yang terdiri
atas sebuah bintang yang disebut Matahari sebagai pusat dan semua objek yang
terikat oleh gaya gravitasinya, yaitu 8 planet beserta satelitnya serta
Asteroid, Komet, dan Meteorid.
-
Planet
Sampai
saat ini, diketahui terdapat delapan planet yaitu yang termasuk planet dalam
ialah Merkurius, Venus, Bumi , dan Mars. Planet Luar adalah : Yupiter, Saturnus,
Uranus, dan Neptunus.
a. Planet
Dalam
Merkurius dalah planet terkecil di dalam tata surya dan juga yang terdekat dengan Matahari dengan kala revolusi 88 hari dan kala
rotasi 59 hari.
Venus adalah planet terdekat kedua dari Matahari setelah Merkurius. Planet ini mengorbit Matahari selama 224,7 hari Bumi.
Venus adalah planet terdekat kedua dari Matahari setelah Merkurius. Planet ini mengorbit Matahari selama 224,7 hari Bumi.
Bumi adalah planet ketiga dari Matahri yang merupakan planet
terpadat dan terbesar kelima dari delapan planet dalam Tata Surya.
Mars adalah planet terdekat keempat dari Matahari. Namanya diambil dari dewa perang Romawi Mars.
Planet ini sering dijuluki sebagai "planet merah" karena tampak dari
jauh berwarna kemerah-kemerahan.
B. Planet
Luar
Yupiter adalah planet terdekat kelima dari Matahari setelah Merkurius, Venus,
Bumi dan Mars. Planet ini juga
merupakan planet terbesar di Tata
Surya.
Saturnus adalah sebuah planet di tata
surya yang
dikenal juga sebagai planet bercincin, dan merupakan planet terbesar kedua di
tata surya setelah Yupiter.
Uranus adalah planet ketujuh dari Matahari dan planet yang terbesar ketiga dan
terberat keempat dalam Tata surya.
Neptunus merupakan planet terjauh (kedelapan) jika ditinjau dari
Matahari.
C. Jarak
Berdasarkan jaraknya dari Matahari, kedelapan planet Tata
Surya ialah Merkurius (57,9 juta km). Venus (108 juta km), Bumi(150
juta km), Mars (228 juta km), Yupiter (779 juta km), Saturnus (1.430 juta km), Uranus (2.880 juta km), dan Neptunus (4.500 juta km). Sejak pertengahan 2008, ada lima objek angkasa yang diklasifikasikan sebagai planet kerdil. Orbit planet-planet kerdil, kecuali Ceres, berada lebih
jauh dari Neptunus. Kelima planet kerdil tersebut ialah Ceres (415 juta km. di sabuk asteroid; dulunya diklasifikasikan
sebagai planet kelima), Pluto (5.906 juta km).
.
0 komentar :
Posting Komentar