KARAKTERISTIK IKLIM DI BENUA ASIA

by 01.59 0 komentar

WILAYAH

IKLIM

KARAKTERISTIK
Asia Barat
Iklim Gurun

·  Siang hari amat panas, malam hari amat dingin
·  Jarang turun hujan
Iklim Cerah
·  Terdapat di daerah sepanjang laut tengah
·  Pada musim panas angat panas, namun pada musim dingin tidak terlalu dingin
Asia Utara
Iklim Kutub
·  Suhu pada musim panas tidak lebih dari 10o C
·  Suhu pada musim dingin turun mencapai 70o C
·  Curah hujan cukup banyak
·  Di bagian utara banyak terdapat tundra (padang rumput)
·  Di bagian tengah tumbuh hutan berdaun jarum dan berdaun lebar
·  Di bagian selatan merupakan daerah stepa
Asia Tengah
Iklim Darat
(kontinental)
·  Musim panas sangat panas
·  Musim dingin sangat dingin
·  Jarang turun hujan sehingga daerahnya relatif kering
Asia Selatan
Iklim Muson
·  Pada bulan Januari, matahari berada di sebelah selatan ekuator di atas Australia sehingga di pedalaman Asia mengalami musim dingin
·  Angin bertiup dari pedalaman Asia ke arah laut, akibatnya di Asia Selatan dan tenggara terjadi angin muson barat laut
·  Angin muson tersebut tidak banyak mengandung uap air sehingga menyebabkan musim kemarau (kering)
·  Pada bulan Juni-Juli, matahari berada di atas Benua Asia sehingga di Asia mengalami musim panas
·  Angin bertiup dari Australia ke Asia, akibatnya di Asia Selatan dan Tenggara terjadi angin muson barat laut, dan di Cina dan Jepang bertiup angin muson tenggara
·  Angin muson tersebut bersifat basah sehingga menyebabkan hujan


Unknown

Developer

Cras justo odio, dapibus ac facilisis in, egestas eget quam. Curabitur blandit tempus porttitor. Vivamus sagittis lacus vel augue laoreet rutrum faucibus dolor auctor.

0 komentar :

Posting Komentar